Senin, 04 Juni 2012

SHARING PRINTER


Printer belakangan ini sudah semakin murah. Namun jika tiap komputer harus punya satu printer itu namanya pemborosan. Pemakaian printer yang di beberpa warnet yang pnya puluhan klien saja sudah cukup ditangani oleh 2 sampai 3 printer. Sebuah devisi dalam sebuah perusahaan yang punya 10 komputer dalam 1 ruangan, menurut saya cukup memiliki maksimal 4 printer saja. Kecuali perusahaan percetakan yang kerja nya cetak
mencetak dengan frekuensi yang tinggi. Intinya kalo ngomong soal usaha, biaya produksi bisa dikurangi

CARA SETTING IP STATIC DAN IP DINAMIC


Merubah IP address ialah salah satu trik agar menghindari kejahatan dunia maya. Walapun pada penggunaannya bisa berbeda tujuan. Ada yang memanfaatkan untuk melakukan registrasi dengan IP negara lain supaya tidak ada kendala dalam proses pendaftaran dan adapula untuk menyembunyikan data diri yang memungkinkan pengguna lain sulit melacak.

CARA MENGGUNAKAN INTERNET CONNECTION SHARING

Cara menggunakan Internet Connection Sharing
Artikel ini menjelaskan cara mempersiapkan dan menggunakan fitur Internet Connection Sharing dalam Microsoft Windows XP. Dengan Internet Connection Sharing, Anda dapat menggunakan komputer yang memiliki jaringan untuk berbagi sambungan tunggal ke Internet. 

Minggu, 03 Juni 2012

CARA SHARING FOLDER DI WINDOWS 7

Sebenarnya sudah saya bahas di postingan yang lalu tentang tema ini, namun beberapa masih bingung dan belum paham, memang agak sedikit rumit sih untuk melakukan sharing folder di windows 7. Makanya kali ini akan saya bahas ulang secara lebih detail dan sabar mengenai bagaimana cara langkah-langkah melakukan sharing folder di Windows 7.

PEMBUKTIAN HASIL SETTING FOLDER SHARING

Menggunakan Windows 7
Caranya buka control panel ,network connection,my network place,cari &klik dua kali nama kompi/komputerdi windows 7

jika caranya gagal kamu bisa menulis langsung IP windows server yang anda atur tadi,yaitu :

- klik menu start -> Run

- lalu tulis //IPadres_kompi.
contoh ://192.168.0.1

- tunggu beberapa saat



 klik folder sharing dan coba anda ambil data dari kompi teman.

jika anda mengizinkan akses read/write,coba anda lakukan

penulisan ,Bisa dengan cara membuat folder baru  atau mencoba

mencopy file dari kompi XP ke folder tersebut

Software


• Software adalah:
– Instruksi (Program komputer) yang pada saat dieksekusi menghasilkan fungsi dan unjuk kerja yang dikehendaki.
– Struktur data yang memungkinkan program untuk memanipulasi informasi secukupnya.
– Dokumen yang menjelaskan operasional dan penggunaan program

BERKAS


Seperti yang telah kita ketahui, komputer dapat menyimpan informasi ke beberapa media penyimpanan yang berbeda, seperti magnetic disksmagnetic tapes, dan optical disks. Agar komputer dapat digunakan dengan nyaman, sistem operasi menyediakan sistem penyimpanan dengan sistematika yang seragam. Sistem Operasi mengabstraksi properti fisik dari media penyimpanannya dan mendefinisikan unit penyimpanan logis, yaitu berkas. Berkas dipetakan ke media fisik oleh sistem operasi. Media penyimpanan ini umumnya bersifat non-volatile, sehingga kandungan di dalamnya tidak akan hilang jika terjadi gagal listrik mau pun system